Contoh Surat Tugas Pengawasan Ujian Nasional
Sunday, April 16, 2017
Edit
Ujian nasional (atau UN) sebentar lagi akan dilaksanakan. Itu tandanya panitia (penyelenggara) harus sudah mempersiapkan surat tugas untuk guru yang ditugaskan menjadi pengawas ujian. Surat tugas itu dibuat sebagai pelengkap administrasi UN dan sebagai arsip bagi guru yang ditetapkan sebagai pengawas ruangan. Lebih dan kurangnya, itulah manfaat dari surat tugas pengawasan UN tersebut.
Berbagai Sumber
Berkaitan dengan itu, dalam artikel ini foldersoal akan membagikan contoh surat tersebut, sebagai referensi bagi panitia dalam membuatnyna.
Surat tugas pengawasan ujian nasional ini memiliki bagian-bagian (struktur) yang menyusunnya, diantaranya yaitu:
- Kepala surat (KOP)
- Judul (Surat Tugas)
- Nomor
- Keterangan dari kepala sekolah bahwa telah menugaskan kepada guru tertentu untuk menjadi pengawas pada ruang ujian nasional di sekolah bersangkutan
- Kata penutup
- Tempat dan tanggal pembuatan surat
- Tanda tangan kepala sekolah.
Nah, itulah struktur surat tugas pengawasan UN yang baik dan benar.
Kemudian...
Bagaimana bentuknya?
Bentuk atau format surat tersebut dapat dilihat contohnya pada gambar di bawah ini.
Gambar format surat |
Demikian contoh yang bisa foldersoal bagikan. Sampai jumpa kembali di artikel yang lainnya.